Lakukan Aksi Nyata Lewat Bazar Sembako, Des Ganjar Dengarkan Keluhan Masyarakat di Kota Tangerang

Des Ganjar
Sumber :

Sementara itu, Rahma, warga Kota Tangerang, menyambut baik program yang dinisiatori relawan Ganjar Pranowo tersebut.

Chandra Asri Buka Dapur Umum dan Salurkan Sembako ke Korban Banjir Kota Cilegon

Perempuan berusia 34 tahun tersebut mengaku sangat terbantu dengan adanya bazar sembako ini.

"Alhamdulillah membantu sekali ya. Mudah-mudahan bazar murah ini lebih sering diadakan. Karena bahan pokok mahal," katanya.

Pemkab Serang Dapat 45.500 Kota PTSL tahun 2024, Yang Belum Punya Sertifikat Tanah Buruan Daftar

Rahma mengatakan, dengan mengeluarkan Rp 10 ribu, warga mendapatkan bahan kebutuhan pokok seperti minyak goreng dan mi instan. 

Rahma tentu mengapresiasi program yang diadakan sukarelawan Ganjar ini. Dia pun berharap Ganjar Pranowo bisa menjadi presiden Indonesia pada periode 2024-2029 dan membawa bangsa ini makin maju.

RPJPD Pandeglang 2024-2045 Mulai Disusun, Tahapan Baru ke Konsultasi Publik

"Pemimpin yang bisa mengayomi. Merakyat dan cocok menjadi presiden. Supaya Indonesia makin maju dipimpin Pak Ganjar. Ibu-ibu ingin harga sembako murah, terkendali, aman semuanya," katanya.