Mengenal Faizal Hermiansyah, Pengusaha Muda yang Pilih Nyaleg DPRD Banten dari Dapil Lebak

Faizal Hermiansyah
Sumber :
  • Dok. Pribadi

"Alhamdulillah, semua perjalanan lanjutan ini menjadi keberkahan tersendiri bagi saya pribadi, untuk dapat terus mengabdikan diri kepada masyarakat banyak, walaupun keadaan di lapangan mungkin tidak selalu sesuai yang diharapkan," ujar Faizal.

Pengusaha Indonesia Rugi Rp350 Juta Karena Diduga Ditipu WN Korea, Begini Modusnya!

Faizal yang berdomisili di Tangerang ini mengaku merasa terpanggil untuk kembali ke Kabupaten Lebak. Sebab ia melihat sektor pendidikan di wilayah tersebut masih tertinggal.

"Karena Kabupaten Lebak merupakan daerah asal keluarga kecil saya, dan saya merasa terpanggil kembali setelah berpendidikan dan berkarir selama ini di Ibukota," ungkapnya.

Repnas Indonesia Maju Cilegon Siapkan Strategi Menangkan Prabowo-Gibran, Target 70 Persen Suara

Faizal maju menajdi calon anggota DPRD Banten melalui Partai Gerindra, partai yang turut membesarkan namanya di kancah politik. Selain itu, dia juga memiliki kedekatan dengan anggota DPR RI dapil Pandeglang-Lebak, Ali Zamroni yang juga di Partai Gerindra.

"Mohon doa restu, semoga perjalanan lanjutan saya ini menjadi bentuk amanah yang terlaksana di 2024 mendatang," katanya.

Oknum Pegawai Pemkab Serang Tipu Pengusaha, Modusnya Bikin Geleng-geleng Kepala!

Ia mengaku optimis mencapai suara terbanyak di Kabupaten Lebak, terlebih efek Prabowo Sunianto yang menjadi calon presiden memabwa pengaruh baik pada perolehan suara.

Jika terpilih nanti, lanjut Faizal, dia akan fokus untuk Pendidikan.

Halaman Selanjutnya
img_title