Indonesia menjadi daya tarik bagi peneliti asing karena kekayaan sumber daya alam, keanekaragaman hayati, serta populasi yang besar dengan berbagai macam suku dan budaya.
Sebanyak 978 siswa berprestasi mampu berkuliah ke sejumlah perguruan tinggi di Indonesia, berkat beasiswa yang diberikan PT Chandra Asri Pacific. Indonesia Emas 2045.
Giat dan telaten menanamkan literasi ke anak muda, perkampungan hingga masjid, membuat Aip Rochadi diganjar penghargaan kategori Pegiat Literasi Kepustakaan Islam Award.
Sebanyak 20 ribu bibit ikan lele, nila, bawal hingga patin telah di sebar Polres Serang di danau Puspemkab Sereng. Penebaran bibit ikan ini sebagai bentuk dukungan Polri.
Dulu bernama Kasepuhan Ciptagelar, kini sudah berhenti menjadi GelarAlam sejak dia tahun lalu. Mereka punya ritual berpindah lokasi, jika mendapat titah leluhur.
Banyak pasangan nikah siri ditemukan di Kota Cilegon, Banten. Seperti saat dilakukan Operasi Yustisi di Kelurahan Ramanuju, Kecamatan Purwakarta. Mereka tinggal kontrakan