Heboh! Seorang Pria Mau Tukar Uang Logam 8 Kilogram Ditolak Bank Indonesia, Disuruh Buang Saja Uangnya

Karyawan Bank Indonesia
Sumber :

Banten.viva.co.id –Sebuah video viral menghebohkan publik. Seorang pria yang membawa uang logam seberat 8 kilogram untuk ditukarkan di Bank Indonesia (BI) mengaku mendapat perlakuan yang tidak pantas. 

Bank Indonesia Banten Menyiapkan Rp2,7 Triliun Jelang Lebaran 2025

Bukannya dilayani, pria tersebut justru diminta membuang uangnya oleh seorang karyawan BI.

Menurut video yang beredar, kejadian ini bermula ketika pria tersebut hendak memasuki gedung BI. 

KPK Geledah Ruang Gubernur BI, Dugaan Korupsi Dana CSR Mencuat

Namun, sebelum sampai ke loket penukaran, seorang karyawan menyatakan bahwa uang logam tidak bisa ditukar. Bahkan, ia menyuruh pria itu membuang uang logamnya.

“Uang logam gak boleh ditukar, disuruh buang. Terus kami kemana tukarnya?” kata pria tersebut dengan nada tinggi.

Indosat Ajak Perbankan Manfaatkan AI untuk Meningkatkan Pelayanan

Sang perekam video tampak kesal. Ia menyoroti kurangnya informasi jelas yang diberikan oleh pihak BI. 

"Seharusnya dikasih informasi yang benar, Pak. Jangan disuruh buang. Kau jangan ketawa," ujarnya, menegur salah satu petugas.

Halaman Selanjutnya
img_title