Dalam Hidup, Pilih Senang Atau Tenang? Berikut Jawabannya

Meditasi Membuat Jiwa Tenang dan Seimbang
Sumber :
  • Viva.co.id

Potongan Layar Gus Miftah via Instagram

Photo :
  • Instagram
Akun Medsos Shafira Ika Putri di Ikuti 757 ribu Follower

"Lah jiwa yang tenang itu namanya Mutmainah," tuturnya.

Dalam sebuah kiasan yang ditulis dalam unggahan itu, menyatakan bahwa kesenangan tanpa ketenangan adalah seperti bunga yang mekar ditengah badai. Terkadang, kita perlu menemukan keseimbangan antara kesenangan dan ketenangan agar hidup lebih bermakna.

Kehidupan Asmara Shafira Ika Putri, Kapten Timnas Indonesia Putri Yang Cantiknya Kebangetan