Pasca Deklarasi dengan Anies, KPK Panggil Muhaimin, Pengamat: Hati-hatilah, Ini Tahun Politik

Aktivis dan Pengamat, Syahganda Nainggolan.
Sumber :
  • YouTube: Abraham Samad Speak Up

“Ada politik yang bernuansa konflik sosial, karena mereka pasti tidak yakin dengan KPK, dan terakhir, masyarakat nggak akan percaya sama KPK untuk kasusnya, apalagi saya yang ngerti persoalannya,” pungkasnya.

Proyek Jalan di Lebak Jadi Sorotan, Anggota Komisi IV DPRD Banten Bakal Panggil Kadis PUPR

Seperti diketahui, Partai NasDem telah berkoalisi dengan PKB dan mengusung pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar sebagai Capres dan Cawapres 2023. Pasca deklarasi, KPK memanggil Muhaimin Iskandar, yang dulu sempat menjabat sebagai Menteri Tenaga Kerja periode 2009–2014, terkait penyidikan dugaan korupsi pengadaan sistem proteksi tenaga kerja Indonesia di Kemnaker.

Pemanggilan Cak Imin yang merupakan Ketua Umum PKB adalah sebagai Saksi kasus dugaan korupsi di Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) pada tahun 2012 lalu.

Profil Andika Hazrumy, Calon Bupati Serang dengan Karir Gemilang

Sejauh ini, dari penanganan kasus tersebut, KPK juga telah menetapkan tiga tersangka, yakni dua pegawai negeri sipil (PNS) dan satu orang dari swasta.(*)