Jelang Lebaran, JakCloth-Ramayana Bagikan Voucher Belanja Lewat Media Sosial

Pameran JakCloth Ramadan 2024
Sumber :
  • Sherly/viva

Banten VIVA - Jelang Hari Raya Idul Fitri, berbagai hal mulai disiapkan masyarakat terutama umat muslim, untuk merayakan hari kemenangan tersebut. Mulai dari berburu bahan pokok sebagai pelengkap menu berlebaran nanti, hingga busana baru yang akan dikenakan saat bertemu sanak saudara, kerabat ataupun tetangga usia melaksanakan solat ied.

Mencari Amal Jariyah dari Pembangunan Masjid di Kabupaten Serang

Soal berburu busana, saat ini sejumlah departemen store mulai memberikan diskon atau potongan harga, hingga membagikan promo dan voucher kepada konsumen sebagai rangkaian kemeriahan jelang berlebaran nanti.

Seperti JakCloth, selain mengadakan festival ramadan di sejumlah kota, tahun ini pun pihaknya juga menggandeng Ramayana untuk bisa ikut serta memeriahkan nuansa berbelanja jelang lebaran.

Penambahan Tiga Dermaga di Pelabuhan Merak Mendapat Dukungan

Dimana, adanya pembagian voucher di JakCloth, yang dapat diperoleh dengan menunjukkan kode barcode tertentu. Barcode ini, dapat diperiksa di postingan Instagram JakCloth yang diposting di Pinned.

Manager Operasional JakCloth, Perdana Kusuma mengatakan, promo dengan tema JakCloth Ramadan dan Ramayana Dept Store masih dalam rangkaian yang dilakukan pihaknya di kota-kota yang lain.

Pelabuhan Merak Membutuhkan Tambahan Tiga Dermaga Lagi

Namun kali ini, bekerja sama dengan Ramayana, pengunjung yang beruntung dapat memperoleh voucher senilai 50 ribu.

“Lokasi Ramayana yang berpartisipasi antara lain Karawang, Cimone, Andalas Padang, Cibitung, Klender, Prime Ciplaz Garut, Cilegon, Purwakarta, Salatiga, Ciplaz Lampung, dan Bogor Square,” katanya.

Halaman Selanjutnya
img_title