Situasi lalu lintas arus balik wisatawan di Mengger, Kabupaten Pandeglang, Banten, nampak padat merayap, pada pantauan Kamis malam, 11 April 2024, pukul 21.10 wib.
Arus balik wisatawan masih nampak padat di jalur Palka-Padarincang-Ciomas-Pabuaran. Nampak pantauan pada Kamis malam, 11 April 2024, sekitar pukul 20.30 wib.
Polda Banten bakal melakukan pengawalan pemudik sepeda motor yang keluar di Pelabuhan Merak, Kota Cilegon. Melakukan pengamanan mulai dari Jumat hingga Senin.
Jalanan dari Kota Serang menuju Kabupaten Serang dan Pandeglang, terpantau padat merayap. Begitu pula kondisi kendaraan dari Kota Serang menuju Ciomas-Padarincang-Palka.
Agar kamu tidak terjebak kemacetan menuju jalur wisata dan arus balik Lebaran 2024, simak strategi yang bakal diterapkan Polda Banten. Agar perjalanan aman, nyaman lancar
Puncak arus balik dan libur wisata Idul Fitri 1445 Hijriah diprediksi bakal terjadi berbarengan. Polda Banten sudah mempersiapkan rekayasa lalu lintas untuk mencegah mace