Ramai Dikunjungi Wisatawan Mancanegara, Pantai di Sukabumi Ini Tawarkan Fenomena Penetasan Penyu

Penyu di Pantai Pangumbahan, Sukabumi.
Sumber :
  • Instagram

Untuk pengunjung yang menginginkan berkemah di wilayah pantai, pengurus pantai juga telah menyediakan spot khusus. Hanya saja, pengunjung sebaiknya membawa peralatan sendiri karena tidak ada tempat penyewaan tenda.

Aneh Bin Ajaib di Banten, Sepotong Kayu Bikin Kerbau Nurut ke Maling