Intip! 10 Waralaba Terbaik di Indonesia, Mulai Kaki Lima Hingga Minimarket
- BabaRafi.co.id
Oleh sebab itu, mulai tahun itulah Es Teler 77 ini menjadi makanan cepat saji di Indonesia yang memulai usahanya untuk diwaralabakan.
2. Kebab Baba Rafi
Contoh waralaba atau franchise di Indonesia selanjutnya yaitu Kebab Baba Rafi. Jenis makanan gerobakan yang sukses di pasar mancanegara ini mempunyai lebih dari 60 gerai di luar Indonesia. Cabang negara luarnya seperti Bangladesh, Sri Lanka dan Belkamu.
Akan tetapi, pertama kali merek ini dibawa ke luar negara yaitu negara tetangga Malaysia pada tahun 2099. Dengan begitu, kini secara keseluruhan cabangnya mencapai 1200 baik yang ada di Indonesia maupun luar negeri.
3. Apotek K-24
Pastinya Anda sudah tidak asing lagi dengan nama apotek K-24 bukan? Salah satu apotek yang memberikan pelayanan hingga 24 jam ini didirikan oleh dr. Gideon Hartono. Apotek yang mulai dijadikan sebuah usaha waralaba pada tahun 2005 ini sebenarnya mempunyai nama kepanjangan yaitu komplit 24 jam.
Artinya masyarakat tidak perlu repot atau kesusahan mencari obat di tengah malam. Untuk saat ini Apotek K-24 berhasil membuka 370 gerai yang tersebar di seluruh Indonesia dan Timor Leste.