Apa itu Red Flag Dalam Bahasa Gaul? Arti Red Flag Bahasa Gaul Berbahaya?

Red Flag
Sumber :
  • dok. Din

Banten – Banyak yang tidak tahu apa itu red flag dalam bahasa gaul? Sementara orang yang sudah tahu arti red flag bahasa gaul kemungkinan menanggap bahwa ini adalah berbahaya.

Netralitas Polda Banten Dipertanyakan, Postingan Media Sosial Dipenuhi Kampanye Cagub

Berdasarkan banyaknya orang yang menggunakan istilah red flag dengan kondisi-kondisi tertentu, sehingga menjadikan kata ini sebagai salah satu bahasa gaul yang digunakan sampai saat ini.

Arti red flag bahasa gaul yang menjadikan kalian penasaran kemungkinan diartikan dari bahasa asing.

Viral, Istri Jaksa Pamer Kemewahan dan Gosip Politik di Media Sosial, Citra Kejaksaan Terguncang

Karena seperti pada biasanya, bahasa gaul terbiasa diambil sebagai pelesetan kata yang mungkin tujuannya untuk kesan tertentu saja.

Apalagi penggunaan media sosial di jaman sekarang yang semakin tinggi, sehari-hari masyarakat tidak luput dari media sosial.

Justin Hubner Ungkap Rekan Satu Timnya di Wolves Ingin Gabung Timnas Indonesia

Kata red flag berasal dari bahasa Inggris, jika diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia adalah bendera merah. Sedangkan arti red flag dalam bahasa gaul memiliki arti kondisi yang berbahaya atau tanda bahwa sesuatu harus segera dihentikan.

Dalam konteks hubungan yang banyak terlihat di Tiktok, red flag berarti sikap, perlakuan atau aktivitas yang berbahaya, sehingga harus segera ditinggalkan.

Halaman Selanjutnya
img_title