Tidak Takut Hadapi Syafrudin, Syamsul Hidayat Daftar Bacalon Walikota di PDIP Kota Serang

Syamsul Hidayat saat daftar Bacalon Walikota di DPC PDIP Kota Serang
Sumber :

Dikatakan Syamsul selain di PDIP dirinya juga berencana untu melakukan komunikasi politik dengan partai lainnya. 

Percepat Pembangunan, Kota Serang Ajukan Usulan Dana Rp2,8 Triliun ke Pemerintah Pusat, Ini Kata Bappeda

Dirinya mengaku selain karena PDIP membuka pendaftaran juga sudah terjalin kemistri dengan PDIP dan memuji sosok sang ketua Bambang Janoko. 

"Yang jelas dengan PDIP Kota Serang sudah terjalin kemistri dan sudah mengenal dengan sosok pak Bambang Janoko," ujarnya. 

Warga Tak Punya BPJS? Walikota Serang Bisa Gunakan Jamkesda, Cukup Pakai SKTM dari Kelurahan

Dengan modal yang dimiliki pada kontestasi 2018 silam, dimana perolehan suara Independen tidak jauh dengan parpol ia yakin akan dipinang oleh partai politik. 

"Perolehan independen tidak jauh dengan suara dengan yang jalur parpol, ini suatu modal politik, sehingga saya maju kembali ikut andil melalukan perubahan dan perbaikan di Kota Serang," bebernya. 

Warga Ikuti Pelatihan Berkendara Pembuatan SIM Satlantas Polresta Serkot

Dia juga mengatakan tidak takut ketika harus berhadapan dengan Syafrudin dan saat ini sedang membangun komunikasi dengan parpolnya. 

"Yang jelas sedang membangun komunikasi dengan parpol lainnya, siapapun lawan kami hadapi kami siap, apalagi tahun 2024 ini sudah membangun kekuatan," katanya.