Survei Pilkada Kabupaten Serang 2024 Terbaru, Andika Hazrumy Lebih Besar Dibandingkan Abah Otong
Kamis, 27 Juni 2024 - 12:00 WIB
Sumber :
- Istimewa
"Melihat hasil survei tersebut, kami yakin Andika menang tinggi di Pilkada Kabupaten Serang. Kita juga tahu bersama, rekam jejak beliau sangat lengkap dan layak memimpin daerah,” ujarnya.
Rekam jejak yang dimaksud adalah, Andika pernah menjadi anggota DPD RI, DPR RI, dan Wakil Gubernur Banten. Selain itu, Andika juga menjadi sosok pemuda yang sukses memimpin sejumlah organisasi.
Menurut Madsuri, Andika sudah diberikan surat tugas tinggal bakal calon Bupati Serang 2024 dari DPP PDI Perjuangan.
Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah bersama Presiden Jokowi
Photo :
- -
"Melihat kekuatan elektabilitas, masyarakat sudah sangat yakin Kabupaten Serang layak dipimpin Andika, sosok muda yang punya kapasitas dan kualitas," ujarnya.