Prakiraan Cuaca di Banten Hari Ini, Kamis, 26 Oktober 2023

Perkiraan Cuaca Hari ini di Banten
Sumber :
  • BMKG

Banten.Viva.co.id - Prakiraan cuaca di Banten hari ini, Kamis hingga Jumat, 26-27 Oktober 2023, mulai pukul 07.00 wib dan berlaku 24 jam kedepan. Secara umum, suhu di Banten mencapai 35 derajat celcius, kelembaban udara antara 55 persen hingga 90 persen. Angin berhembus dari Tenggara ke Utara dengan kecepatan 10 km/jam hingga 30km/jam.

Laksanakan Program Presiden, Bulog Jemput Gabah Petani dengan Harga Fantastis

Ada kabar baik untuk kamu, berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, hujan dengan intensitas ringan hingga sedang akan mengguyur seluruh kabupaten dan kota di Banten pada Kamis, 26 Oktober 2023.

Baca Juga : 

TMMD 2025 Percepat Pembangunan dan Ekonomi di Lebak, Ormas KITA Apresiasi Peran TNI

Viral ! Seekor Penyu Diduga Sengaja Dibalik oleh Nelayan di Pantai Anyer, BKSDA Lakukan Penelusuran

Belajar Ternak Lele Dari Eko Susilo Di Ponpes Al Muhaimin

Berburu Bus Basuri, Anak 6 Tahun di Banten Tewas Terlindas

Mengenal Farid Dermawan Yang Selalu Mesra Dengan Istrinya Iti Octavia Jayabaya

Prakiraan cuaca di Kota Tangerang, Banten, ada 11 kecamatan yang bakal diguyur hujan pada Kamis, 26 Oktober 2023, pukul 16.00 wib.

Halaman Selanjutnya
img_title