Pelatih Irak Yakin Timnas Indonesia Lolos ke Fase Tiga Piala Dunia 2026

Pelatih Irak, Jesus Casas.
Sumber :
  • AFC via TvOneNews.com

Kolase Pelatih Irak, Jesus Casas dan Timnas Indonesia.

Photo :
  • TvOneNews.com
Merinding, Ini Janji Ragnar Oratmangoen untuk Masyarakat Indonesia

Irak akan menghadapi Vietnam pada laga terakhir Grup F. Sedangkan Timnas Indonesia menjamu Filipina di SUGBK. Pertandingan akan digelar bersamaan pada Selasa 11 Juni 2024.

"Saya rasa Indonesia akan lolos bersama kami, mereka harus melawan Filipina dan harus meraih kemenangan. Kami ingin memenangi semua laga, saya yakin Indonesia akan menang lawan Filipina, dan melaju ke babak ketiga bersama kami," ujar Jesus Casas, pelatih Irak.

Susunan Pemain Timnas Indonesia Melawan Filipina

Lebih lanjut, setelah lolos ke putaran ketiga, Casas mulai menatap peluang timnya lolos ke Piala Dunia 2025, meski perjuangan berat melawan Korea Selatan, Jepang dan Iran.

Timnas Indonesia Melawan Irak

Photo :
  • PSSI
Pertandingan Terakhir Shin Tae Yong Janjikan Kemenangan Timnas Indonesia Lawan Filipina

Pada perjuangan fase ketiga, Timnas Irak akan berjuang habis-habisan melawan tim raksasa sepak bola asia.

"Tentu kami ingin ke sana, dan di babak ketiga akan sangat berat bagi kami, kami akan bertemu Jepang, Korsel dan Iran. Kami akan berjuang sebaik mungkin untuk mencoba lolos ke babak selanjutnya," ucapnya.

Halaman Selanjutnya
img_title