BPS Pandeglang Buka Rekrutmen Mitra Statistik 2024, Cek Syarat dan Cara Daftarnya 

Logo BPS
Sumber :
  • Istimewa

Banten.viva.co.id - Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Pandeglang buka lowongan kerja. Lowongan kerja atau loker ini sebagai posisi mitra statistik. 

Tahun 2023, Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Banten Naik 4,97 Persen, Tertinggi Se-Pulau Jawa

Pendaftaran ini dibuka dari 1 hingga 20 November melalui aplikasi via SIMITRA (mitra.bps.go.id). Rekrutmen ini tidak berkenan bagi ASN atau PPPK.

Berikut Jadwal seleksi calon mitra statistik 2024 di BPS Kabupaten Pandeglang. 

PT Panca Budi Buka Dua Posisi Lowongan Kerja, Berikut Syarat dan Ketentuannya 

Pendaftaran 1-20 November 2023

Seleksi Administrasi 21-25 November 2023

Panduan Lengkap Cara Daftar Loker BPS untuk Lulusan SMA Sederajat, Ikuti Tahapannya!

Seleksi Tes Kompetensi 26-30 November 2023

Seleksi Akhir 1-5 Desember 2023

Halaman Selanjutnya
img_title