Rabu Biru: Wakil Ketua DPRD Kota Serang Janji Bantu Pedagang Kaki Lima Perbaiki Taman Sari

Wakil ketua DPRD kota serang Farhan Aziz
Sumber :

Dukungan DPRD untuk pedagang kaki lima ini menunjukkan bahwa pemerintah daerah memiliki perhatian penuh terhadap perkembangan ekonomi lokal. 

Tiga Paslon Bersaing di Pilkada Kota Serang 2024, Masyarakat Awas Jangan Salah Pilih

“Dengan adanya fasilitas yang lebih baik, diharapkan aktivitas ekonomi di area ini bisa meningkat dan menjadi daya tarik wisata lokal,” tambah Farhan.

Kerja sama antara DPRD dan para pedagang kaki lima melalui APKLI diharapkan menjadi inspirasi bagi pengembangan kawasan lain di Kota Serang. 

Di Pelantikan PCNU Kota Serang, PBNU Sampaikan Pesan Perkuat Tradisi Keilmuan Terutama Mengaji

Farhan menekankan bahwa program Rabu Biru akan terus dilaksanakan secara rutin, sebagai sarana bagi masyarakat untuk menyampaikan aspirasi langsung kepada DPRD.