Rabu Biru: Wakil Ketua DPRD Kota Serang Janji Bantu Pedagang Kaki Lima Perbaiki Taman Sari

Wakil ketua DPRD kota serang Farhan Aziz
Sumber :

Menanggapi aspirasi tersebut, Farhan Azis menyampaikan apresiasi atas kedatangan para pedagang dan memahami kekhawatiran mereka. 

Peringati Hari Santri, NU Kota Serang dan Unbaja Berikan Beasiswa untuk Santri Berprestasi

Ia berjanji bahwa DPRD Kota Serang akan membantu memfasilitasi dialog lebih lanjut antara pedagang kaki lima dan pemerintah daerah untuk mencari solusi bersama. 

“Kami sangat memahami pentingnya keamanan dan kenyamanan bagi para pedagang di Taman Sari," katanya. 

Neneng ke Airin, Tolong Kembalikan Tanah Saya

"Ini adalah tanggung jawab kami untuk memastikan ruang publik berfungsi optimal, baik bagi pedagang maupun seluruh warga Serang,” ujarnya.

Selain itu, Farhan menyatakan komitmennya untuk melibatkan dinas-dinas terkait dalam proses ini agar solusi yang diambil benar-benar efektif dan berjangka panjang. 

Eko Susilo, Wakil Ketua DPRD Banten Terima Banyak Aspirasi Masyarakat di Masa Resesnya

Audiensi yang berlangsung dalam suasana dialogis dan kondusif ini diharapkan menjadi awal dari proses penataan yang lebih baik bagi pedagang kaki lima di Kota Serang. 

Farhan berharap, melalui diskusi berkelanjutan, semua pihak dapat mencapai kesepakatan yang bermanfaat, tidak hanya bagi pedagang tetapi juga bagi masyarakat yang memanfaatkan Taman Sari sebagai ruang publik.

Halaman Selanjutnya
img_title