Mayat WNA Tanpa Identitas di Pantai Marbella Anyer Akhirnya Terungkap

Penemuan mayat tanpa kepala
Sumber :
  • Istimewa

Identitas korban ditemukan usai pemeriksaan sejumlah saksi, terutama petugas keamanan Marbella Hotel yang mengaku pernah bertemu korban pada 25 Juli 2024.

Turnamen Futsal Antar Kecamatan Bersama Chandra Asri Group

Kala itu, dia mengaku bernama Ahmad dan berasal dari Yunani dan sudah memiliki niat bunuh diri. Petugas keamanan hotel juga ditunjukkan sebuah botol berisi kertas yang diduga kuat sama dengan surat wasiat didalam celana Iakovos.

"Iakovos Poukamisas telah menikah dengan Asti Hertina pada tahun 2010 di Surabaya, Jawa Timur. Memiliki buku nikah dari KUA dan berstatus Muslim serta dikaruniai seorang anak laki-laki. Sedangkan Nurhayati merupakan istri siri yang menikah pada 16 Agustus 2018," ungkapnya. 

Polda Banten Tangguhkan Penahanan Lima Anak di Kasus Pembakaran Kandang Ayam