Manfaat Melaksanakan Dzikir Setelah Sholat Fardhu

Manfaat Melaksanakan Dzikir Setelah Sholat Fardhu
Sumber :

Banten – Manfaat Melaksanakan Dzikir Setelah Sholat Fardhu. Setelah menunaikan shalat fardhu, jangan buru-buru pergi meninggalkan tempat sholat. Sempatkan dulu untuk melakukan dzikir setelah sholat. Aktivitas dzikir ini sangat dicintai oleh Allah beserta Rasulullah SAW. 

Dzikir Akhir Tahun, Santri Milenial Banten: Jaga Persatuan Umat, Doakan Prabowo-Gibran Menang

Dzikir itu berarti mengingat Allah. Hakikat dzikir sebenarnya bisa dilakukan setiap saat. Yakni dalam melakukan aktivitas sehari-hari kamu harus merasa diawasi oleh Allah. Dengan begitu, kamu tidak akan melakukan perbuatan kemaksiatan yang menimbulkan dosa. 

Tetapi, akan lebih baik bila ditambah dengan melakukan dzikir setelah menuntaskan sholat fardhu. Lalu dilanjutkan dengan memanjatkan doa agar segera dikabulkan oleh Allah. Perpaduan antara dzikir dan doa sangatlah baik untuk dilakukan. 

Doa dan Dzikir JSI Sumsel, Prabowo Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesatuan Jelang Hari Pencoblosan

Selain mengajak kamu untuk semakin dekat kepada Allah juga untuk menciptakan kebiasaan baik. 

Keutamaan Dzikir Setelah Sholat

Allah berfirman pada ayat di bawah ini: 

Doa dan Dzikir Akhir Tahun, JSI Bengkulu Sampaikan Pesan Prabowo untuk Jalani Pemilu Riang Gembira

ياَيُّهَا الَّذِيْنَ امَنُوا اذْكُرُوا اللهَ ذِكْرًا كَثِيْرًا وَّ سَبّحُوْهُ بُكْرَةً وَّ اَصِيْلاً. الاحزاب:41-42

Halaman Selanjutnya
img_title