Tarian Tradisional dan Penampilan Lyodra, Meriahkan Festival Kuliner Tangerang
Minggu, 28 Juli 2024 - 16:32 WIB
Sumber :
- Sherly/viva
Dengan kegiatan ini, pihak pengelola pun menargetkan adanya peningkatan pengunjung dengan total 100 ribu per hari.
"Kita pernah tembus 80 ribu dalam satu hari, itu pun pada tahun 2019, sebelum pandemi Covid-19. Dan sempat terjadi penurunan karena situasi aturan pemerintah untuk menekan angka kasus corona. Namun, seiring berjalannya waktu, kita bisa lalui itu semua dan hari ini dengan semua rangkaian, kami target bisa mencapai 100 ribu pengunjung," ungkapnya.