DPP Demokrat Resmi Dukung Sejumlah Paslon di Pilkada 2024, Berikut Daftarnya

Pemberian SK Demokrat pada Sachrudin-Maryono
Sumber :
  • Sherly/viva

Lebih jauh, Iti yang mantan Bupati Lebak menegaskan, dalam proses Pilkada, dirinya siap turun ke Kota dan Kabupaten se-Provinsi Banten.

Calon Bupati Tangerang Nomor Urut 2, Simulasikan Pencoblosan di Pilkada 2024

"Saya siap turun ke bawah untuk memenang para Balon dari Demokrat, termasuk ke Kota Tangerang," ujarnya.

Sementara itu, bakal calon Wali Kota Tangerang, Sachrudin mengucapkan, rasa terima kasihnya kepada Partai Demokrat yang telah merekomendasikan dirinya berpasangan dengan Maryono Maju di Pilkada Kota Tangerang.

Debat Kedua Cabup Tangerang, Paslon Nomor Urut Dua Ungguli Perolehan Suara Sebanyak 52 Persen

"Kami ucapkan terimakasih, karena dengan dukungan ini tentunya memastikan saya dan Pak Maryono maju di Pilkada Kota Tangerang," ucapnya.

Pihaknya juga masih melakukan pendekatan dengan partai lainnya untuk memperoleh dukungan dalam kontestasi politik 2024 ini.

Adik Prilly Latuconsina Gelar Me-Riang Bersama, Harap Cawalkot Tangerang Majukan UMKM Pemuda

"Ya dalam waktu satu dua hari ini, mudah - mudahan masih ada partai lain yang berkoalisi dengan kita," ungkapnya.