Empat Ramalan Jayabaya Yang Mencengangkan

Raja Jayabaya
Sumber :
  • Viva.co.id

Banten.Viva.co.id - Ramalan Jayabaya atau biasa disebut Jangka Jayabaya atau Jongko Joyoboyo, masih banyak yang meyakini kebenarannya. Bahkan masyarakat Jawa masih meyakini siklus kepemimpinan Bumi Nusantara, berdasarkan tatanan Noto Negoro, hingga munculnya Ratu Adil.

Jayabaya juga terkenal dengan ramalannya yang dikenal sebagai Jangka Jayabaya. Ramalan ini mencakup berbagai aspek, mulai dari situasi sosial dan politik hingga potensi bencana yang mungkin terjadi. Bahkan sampai saat ini, masih banyak dipercaya banyak orang. 

Jayabaya merupakan Raja yang memimpin Kerajaan Kediri sejak 1135 hingga 1159 Masehi. Kerajaan Kediri menjadi makmur dan jaya selama dipimpinnya. Sebuah kerajaan besar di Pulau Jawa pada masanya.

Ilustrasi Sanghyang Penjaga Pulau Jawa dan Bali

Photo :
  • Instagram @hijau.petualang

Berikut empat Ramalan Jayabaya: 

 

1) Kereta tanpa kuda, pesawat, rel kereta, dan hilangnya pasar.