Boruto Two Blue Vortex Ungkap Fakta Tentang Rasengan Uzuhiko, Kok Bisa Daemon yang Menyadari?

Boruto saat menggunakan Rasengan Uzuhiko
Sumber :
  • Facebook dunia Boruto

Banten.Viva.co.id - Boruto Two Blue Vortex bab 3, mengungkap fakta tentang Rasengan Uzuhiko milik Uzumaki Boruto. Rasengan ini mampu membuat Code kewalahan hingga melarikan diri kembali ke markasnya.

Masashi Kishimoto Perlihatkan Cinta Monyet yang Rumit di Manga Boruto Two Blue Vortex Chapter 8

Rasengan Uzuhiko pertama kali ditunjukkan di Boruto Two Blue Vortex bab 2. Di sana tampak terlihat Boruto tengah menyiapkan tekniknya dengan mengumpulkan chakra di seluruh tubuhnya, bukan hanya di tangannya.

Kemudian Boruto melancarkan serangan ke Code hingga bisa melakukan kontak fisik dengan musuhnya hingga terlihat chakra berputar ke tubuh Code.

Geger Himawari Punya Cakra Biju, Terungkap di Boruto Two Blue Vortex Chapter 8

Rasengan Uzuhiko berbeda dengan Rasengan yang dikuasai oleh Minato, Jiraya, Naruto, dan Konohamaru. Rasengan Uzuhiko diduga kuat diajarkan oleh Kashin Koji yang merupakan cloningan dari Jiraya yang tewas oleh Akatsuki.

Pada Boruto Two Blue Vortex Bab 3, fakta tentang Rasengan Uzuhiko baru terungkap. Fakta itu awalnya dibongkar oleh Daemon yang menyadari bahwa terjadi gataran akibat kekuatan Boruto yang memberikan serangan pada Code.

Uchiha Sarada punya Julukan Baru, Saksikan Terus Boruto Two Blue Vortex

Saat itu, Daemon tengah berbincang dengan Eida di sebuah ruangan. Kata Daemon, teknik Rasengan Uzuhiko bergerak menggunakan rotasi pelanet. Pernyataan Daemon membuat Eida bingung.

Code yang menerima teknik Rasengan Uzuhiko mengalami kesakitan. Sebab efek samping dari serangan itu tidak akan pernah pudar dari tubuh orang yang terkena serangan seperti planet yang tidak pernah berhenti ber putar.

Halaman Selanjutnya
img_title