Shin Tae Yong Bakal Tinggal di Indonesia, Jika Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026

Presiden Jokowi Serahkan Golden Visa ke Shin Tae Yong
Sumber :
  • Instagram Presiden Jokowi

Banten.Viva.co.id - Shin Tae Yong bakal tinggal di Indonesia, jika Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026. Hal itu jadi nazar pelatih asal Korea Selatan, untuk memberikan yang terbaik bagi Skuad Garuda.

Media Italia Ulas Timnas Indonesia dan Mantan Kiper Juventus di Piala Dunia 2026

Saat ini, Timnas Indonesia berada di urutan ke empat klasemen sementara Grup C, putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, dengan dua poin.

Hasil itu di raih usia Timnas Indonesia menahan imbang Arab Saudi dengan skor 1-1 dan Australia dengan hasil akhir 0-0.

Menang Lawan Australia dan Bahrain, Timnas Indonesia Geser Posisi Korea di Ranking FIFA

Ilustrasi Line Up Pemain Timnas Indonesia

Photo :
  • Potongan Layar

Pada 10 Oktober, Timnas Indonesia bakal melawan Bahrain. Kemudian pada 15 Oktober, melawan China. Kedua negara itu bakal dijadikan target Skuad Garuda untuk meraih poin maksimal.

Patrick Kluivert Bakal Rubah Pemain Timnas Indonesia Secara Perlahan

Terbaru, PSSI tengah mempercepat proses naturalisasi dan kepindahan federasi sepak bola, dari KNVB ke PSSI, untuk Mees Hilgers dan Eliano Reijender, untuk memperkuat tim asuhan Shin Tae Yong.

"Tujuannya adalah untuk merebut poin dari Bahrain dan China. Jika kita mengejar kedua tim ini, kita bisa dengan mudah ke posisi tiga atau empat besar," kata Shin Tae Yong. 

Halaman Selanjutnya
img_title