Ada Kabar Buruk Bagi STY Jelang Laga Indonesia Vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Apa Itu?

Shin Tae Yong, Pelatih Timnas Indonesia
Sumber :
  • PSSI

Banten.viva.co.id –Timnas Indonesia mendapat kabar buruk menjelang pertandingan penting melawan Bahrain dalam putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Calvin Verdonk Ungkap Mental Pemain Timnas Indonesia Jelang Lawan Arab Saudi

Shayne Pattynama, pemain andalan Timnas yang bermain untuk KAS Eupen, mengalami cedera saat membantu timnya menang 3-1 atas Jong KRC Genk di Liga Belgia pada Sabtu, 28 September 2024.

Pattynama, yang bermain sejak awal pertandingan, harus keluar pada menit ke-83 setelah mengalami masalah pada kaki kirinya.

Kapten Timnas Indonesia Pasang Badan Usai Kalah dari Jepang

Pemain berusia 26 tahun ini digantikan oleh Teddy Alloh.

Informasi cedera Pattynama diungkap melalui unggahan di akun Instagram @perspectivefootball.id.

Dikalahkan Secara Dramatis oleh Cina, Pelatih Bahrain Sindir Timnas Indonesia, Ada Apa?

Meski cederanya dikhawatirkan serius, Timnas Indonesia berharap Pattynama bisa segera pulih dan tetap berpartisipasi dalam laga krusial melawan Bahrain.

Pertandingan ini akan digelar pada Kamis, 10 Oktober 2024, dan menjadi bagian penting dari perjalanan Indonesia di kualifikasi Piala Dunia 2026.

Halaman Selanjutnya
img_title