Timnas Indonesia Fokus Raih Poin di Kualifikasi Piala Dunia 2026, 3 Rival ASEAN Malah Sibuk Sendiri

Pemain Timnas Indonesia di Piala Dunia 2026.
Sumber :
  • FIFA.com

Tidak kalah sibuk, Thailand kembali menggelar turnamen King’s Cupyang akan berlangsung pada 11 Oktober 2024.

Patrick Kluivert Bakal Rubah Pemain Timnas Indonesia Secara Perlahan

Turnamen ini diikuti oleh empat tim, termasuk Suriah (peringkat 92 FIFA), Tajikistan (peringkat 103), dan Filipina. 

Thailand akan berhadapan dengan salah satu kontestan tersebut dalam upaya memperbaiki posisi mereka di ranking FIFA.

Kenapa Patrick Kluivert Tidak Rombak Total Pemain Timnas Indonesia Peninggalan Shin Tae Yong?

Di saat rival ASEAN berusaha keras menjaga posisi di ranking FIFA, Timnas Indonesia menatap laga lebih penting. 

Skuad Garuda akan melawat ke markas Bahrain dan Cina dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2026. 

Tim Liga 1 Penyumbang Pemain Timnas Indonesia Terbanyak

Tiga poin yang diperebutkan ini sangat krusial karena akan berdampak langsung pada perjalanan Indonesia menuju turnamen sepak bola terbesar dunia.

Fokus Timnas Indonesia untuk meraih kemenangan di laga internasional ini menunjukkan ambisi besar mereka. 

Halaman Selanjutnya
img_title