Balasan Menohok Jay Idzes Usai Rocky Gerung Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia

Pemain Timnas Indonesia, Jay Idzes
Sumber :
  • Istimewa

Sumardji menyebut, beberapa pemain naturalisasi turut bereaksi terhadap kritik tersebut. Meski begitu, kritik dan sindiran dari segelintir orang tidak mempengaruhi mental Timnas Indonesia. Lantaran mereka hanya ingin membesarkan dan membanggakan bangsa dan negara Indonesia di kancah sepak bola dunia.

Belanda Tunggu Timnas Indonesia di Piala Dunia 2026

Pemain Timnas Indonesia di Piala Dunia 2026.

Photo :
  • FIFA.com

"Yang ada di hatinya mereka, para pemain naturalisasi ini, diaspora ini, ingin membela bangsa dan negara kita di kancah internasional. Hanya itu yang ada di dia, tidak ada embel-embel soal uang sama sekali," tuturnya.

FIFA Secara Khusus Mengulas Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026

Terakhir ia menekankan bahwa para pemain naturalisasi tidak punya tujuan tertentu selain murni ingin membela Timnas Indonesia.

Sumardji berharap tidak ada lagi pihak yang meragukan ketulusan pemain naturalisasi dalam memperkuat Timnas Indonesia.

Calvin Verdonk Ungkap Mental Pemain Timnas Indonesia Jelang Lawan Arab Saudi

Pemain Timnas Indonesia Merayakan Gol.

Photo :
  • FIFA.com

"Tolonglah, tidak usah diperdebatkan. Satu niat, satu tujuan untuk kemajuan sepakbola Indonesia," tegasnya.

Halaman Selanjutnya
img_title