Piala AFF 2024 Jadi Ajang Balas Dendam Timnas Vietnam ke Timnas Indonesia

Shin Tae Yong bersama Pelatih Timnas Vietnam
Sumber :
  • PSSI

Banten.Viva.co.id - Piala AFF 2024 bakal dijadikan ajang balas dendam Timnas Vietnam ke Timnas Indonesia.

PSSI Rekrut Jordi Cruyff untuk Tarik Minat Pemain Naturalisasi? Ini Penjelasan Erick Thohir

Dalam pertemuan terakhir di kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia berhasil mengalahkan Timnas Vietnam dengan skor telak, 3-0, pada 26 Maret 2024.

Semangat membara untuk balas dendam, Soha, media Vietnam, mengulas bahwa timnas mereka bakal membungkam Timnas Indonesia di Piala AFF 2024.

Gudangnya Pemain Timnas Indonesia, Dewa United Pindah Kandang ke Banten Internasional Stadium

Media Vietnam, Soha, mengulas kembali berbagai keuntungan yang dimiliki oleh The Golden Star tersebut dan mengabarkan kemungkinan Timnas Indonesia menderita kerugian tambahan jelang laga.

Indonesia Kalahkan Vietnam Dengan Gol Egy Maulana Vikri

Photo :
  • AFC Asian Cup
Usai Hina Shin Tae Yong, Bung Towel Dukung Indra Sjafri Meski Timnas U20 Jadi Gagal Total

Timnas Vietnam akan balas dendam dengan membenamkan Timnas Indonesia, karena telah mengalahkan mereka di ajang Piala Asia 2024.

Media Vietnam, Soha, berharap agar Timnas Vietnam mampu memanfaatkan sejumlah kerugian yang dihadapi Timnas Indonesia saat menghadapi mereka di Piala AFF 2024.

Halaman Selanjutnya
img_title