Visi Misi Calon Walikota Serang Ratu Ria Maryana: Wujudkan Kota Serang Mandiri dan Berdaya Saing

Ratu Ria Maryana dan Subadri Ushuluddin
Sumber :

Penataan Tata Ruang dan Pasar

Rabu Biru: Wakil Ketua DPRD Kota Serang Janji Bantu Pedagang Kaki Lima Perbaiki Taman Sari

Selain itu, Ratu Ria menekankan pentingnya penataan pedagang kaki lima (PKL) dan pasar. 

Ia juga ingin memastikan sinergi tata ruang antara pemerintah pusat, provinsi, dan kota

Calon Walikota Serang Ratu Ria Maryana Siap Luncurkan Program Dana Bergilir untuk UMKM

Libatkan Masyarakat dalam Pembangunan

Ratu Ria berkomitmen melibatkan RT dan RW dalam menyukseskan 8 program unggulan.

Tiga Paslon Bersaing di Pilkada Kota Serang 2024, Masyarakat Awas Jangan Salah Pilih

Dengan pendekatan ini, ia ingin memastikan aspirasi masyarakat menjadi acuan utama dalam pembangunan.

"Kami ingin Kota Serang berkembang dengan mendengarkan aspirasi masyarakat, membawa kemajuan, dan meningkatkan kesejahteraan rakyat," ujar Ratu Ria Maryana.

Halaman Selanjutnya
img_title