BMKG Peringatkan Warga Banten, Ada Bencana?

Menara Masjid Agung Banten
Sumber :
  • Instagram

Banten – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) beri imbauan dan peringatkan warga Banten dengan adanya badai.

ASDP Indonesia Ferry Mewaspadai Cuaca Buruk

Cuaca buruk sepertinya akan menerjang Banten, hal ini berdasarkan perdiksi BMKG.

Warga Banten diminta waspada karena cuaca buruk berpotensi minimbulkan bencana alam.

Sekmat Petir Dilaporkan ke Bawaslu, Diduga Fasilitasi Paslon Berkampanye

Hujan lebat dan dan angin kencang yang di sertai petir/kilat menyelimuti Banten.

Cuaca buruk ini akan menyelimuti sebagian wilayah Banten, hal ini membuat BMKG meminta warga agar meningkatkan kewaspadaan.

Prakiraan Cuaca di Objek Wisata Kabupaten Lebak, Minggu 30 Juni 2024

"Peringatan kewaspadaan dini cuaca buruk itu disampaikan ke instansi terkait, seperti BPBD, ASDP dan pengelola Wisata," kata Koordinator Bidang Data dan Informasi BMKG, Stasiun Maritim Kelas I Serang Tarjono, Senin 24 Desember 2022.

Sebagian besar wilayah Banten kemungkinan dilanda hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang disertai angin kencang dan petir.

Halaman Selanjutnya
img_title