Video Viral Pernyataan Capres Ganjar Pranowo Soal Penjara Nusakambangan

Rano Karno jadi Ketua TPD Ganjar - Mahfud di Banten.
Sumber :

Banten.Viva.co.id - Video viral pernyataan Capres Ganjar Pranowo yang berpidato di hadapan mahasiswa di sebuah kampus. Setelah dilakukan pemeriksaan, ternyata video itu juga diunggah oleh akun Instagram resmi @ganjar_pranowo.

Pelabuhan Merak Ditutup Sementara Karena Cuaca Buruk

Dalam akun resmi Capres Ganjar Pranowo, video itu telah di sukai oleh 182 ribu dan mendapat komentar 8.409 dari para netizen.

Dalam unggahannya, akun resmi Capres nomor urut tiga yang berpasangan dengan Mahfud MD itu menuliskan keterangan sebagai berikut;

Viral! Kasus Bullying Diduga Dilakukan Siswa SMP 13 Kota Serang, Bikin Netizen Geram

Andi Gani, Waketum TPN Ganjar-Mahfud

Photo :
  • Istimewa

"Ini komitmen kami, menjadikan Nusakambangan sebagai penjara bagi pejabat yang korupsi. Tidak ada toleransi. Mereka harus menerima hukuman yang setimpal. Dan Nusakambangan adalah tempat yang paling tepat untuk mereka," begitu tulisnya.

Ryan Flamingo Kibarkan Bendera Merah Putih. Kode Naturalisasi?

Dal video berdurasi 35 detik itu, memuat rekaman Ganjar Pranowo dengan berbagai visual penjara Nusakambangan serta lautan.

Ganjar menerangkan bahwa para koruptor harus dipenjara secara khusus di Nusakambangan, untuk memberi efek jera. 

Halaman Selanjutnya
img_title