Terjawab Kapan PKH dan BPNT Januari 2025 Cair, Begini Cara Daftar dan Cairkan Bansos
Sabtu, 1 Maret 2025 - 11:00 WIB
Sumber :
- viva
Setelah dinyatakan lolos, bansos akan disalurkan bertahap ke rekening bank Himbara (BRI, BNI, Mandiri, atau BTN). Anda yang memegang KKS bisa menarik uang di ATM, agen bank, atau e-warung.
Pada beberapa wilayah yang belum terjangkau perbankan, pencairan mungkin dilakukan lewat Kantor Pos.
Singkatnya, PKH dan BPNT Januari 2025 akan cair dalam waktu dekat, menunggu pembaruan data di SIKS NG pascavalidasi DTSE.
Jika Anda belum terdaftar namun memenuhi syarat, segera daftarkan diri di kantor desa. Jangan lupa pantau pengumuman resmi agar Anda tak ketinggalan jadwal pencairan.