Sejalan dengan Pemerintah Pusat, Warga Cipocok Jaya Dukung Andra - Dimyati di Pilgub Banten
Selasa, 9 Juli 2024 - 11:06 WIB
Sumber :
Untuk diketahui, Deklarasi Andra - Dimyati Nantahukusmah dilakukan lima kali dalam satu hari di Provinsi Banten. Gerakan masif ini untuk memastikan pasangan Andra - Dimyati bisa menang sekali putaran di Pilgub Banten 2024