Jepang Waspada! Shin Tae-yong Siapkan Strategi Rahasia untuk Laga Krusial

Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Sumber :
  • FIFA.com

"Jepang memang kuat, tapi bukan berarti tidak bisa dikalahkan. Kami harus disiplin, kompak, dan bermain efektif," tambahnya.

3 Pemain Persib Bandung Dipanggil Timnas Indonesia, Shin Tae-Yong Katakan Begini

Dengan dukungan suporter, tambahan pemain seperti Kevin Diks dan Eliano Reijnders, serta peluang besar yang masih terbuka, Timnas Indonesia berharap bisa mengukir sejarah.

Laga melawan Jepang menjadi momen penting bagi Timnas Indonesia. 

FC Twente Tak Lepas Mees Hilgers Bela Indonesia di Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Siapa Gantinya

Meski penuh tantangan, dukungan penuh dari suporter dan keyakinan Shin Tae-yong memberikan harapan besar. 

Semoga skuad Garuda mampu bermain maksimal dan membawa pulang hasil manis dari Gelora Bung Karno. Ayo Garuda, buktikan.

Timnas Indonesia Siap Cetak Sejarah, PSSI Lanjutkan Naturalisasi Demi Lolos Piala Dunia