Tijjani Reijnders, Darah Indonesia dan Ambisi Piala Dunia 2026

Tijjani Reijnders, Pemain Timnas Belanda Berdarah Indonesia.
Sumber :
  • Fif

Jauh sebelum mencapai titik popularitas saat ini, namanya sudah lebih dulu populer di belahan dunia yang jauh dari Belanda secara geografis. Garis keturunan Indonesia lah yang membuatnya dikenal di negara Asia Tenggara.

Kecewa Ronald Koeman, Gokil! Kevin Diks Siap Ajak Ian Maatsen Gabung Timnas Indonesia

"Latar belakang Indonesia saya adalah sesuatu yang sangat saya banggakan. Itu adalah bagian besar dari identitas saya. Ibu saya berasal dari Indonesia, dan saya merasakan hubungan yang erat dengan budaya dan orang-orang di sana," terangnya.

Bermain di liga paling kompetitif di benua Eropa, tak membuatnya lupa akan usul darahnya yang mengalir. 

Ryan Flamingo Beri Sinyal Pilih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Dapat Evaluasi Serius dari PSSI

Dia pun mendukung adiknya, Eliano Reijnders, yang kini bermain dan membela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. 

Tijjani juga membela tim asuhan Shin Tae Yong, saat terjadi dugaan kecurangan wasit asal Oman, Ahmed Al Kaf, yang memimpin pertandingan antara Skuad Garuda melawan Bahrain.

Erick Thohir Bertemu Shin Tae Yong Secara Tertutup, Bahas Kualifikasi Piala Dunia 2026, Apa Isinya

Unggahan Instagram Story Tijjani Reijnders, Pemain Timnas Belanda.

Photo :
  • Potongan Layar

Tijjani Reijnders mengaku bangga dan senang mendapat dukungan dari masyarakat Indonesia.

Halaman Selanjutnya
img_title