Tolak Gabung Tim Eropa, Pilih Timnas Indonesia Karirnya Berubah Drastis dan Makin Cemerlang

Proses naturalisasi pemain Timnas Indonesia
Sumber :
  • Kolase

Sandy Walsh mempunya garis keturunan nusantara dari kakek nenek di pihak ibu yang berdarah Surabaya dan Purworejo. Dia juga memiliki garis keturunan Swiss dan Irlandia dari sang ayah yang bernama Gary Walsh. Ayahnya diketahui lahir di Inggris.

Selalu Gagal Naturalisasi, Federasi Sepak Bola Malaysia Angkat Bendera Putih

Hal inilah yang membuat Sandy Walsh sempat punya opsi untuk memilih Belanda, Swiss, Irlandia, Inggris, hingga Indonesia sebagai tujuan karier internasionalnya.

Akan tetapi, Sandy Walsh pada akhirnya memutuskan untuk bermain bagi Timnas Indonesia, tanah kelahiran dari kakek neneknya.

Timnas Australia Nyaris Putus Asa di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bujuk Pemain Yang Sudah Pensiun

Sebelum berlabuh di Timnas Indonesia, Sandy Walsh mengakui jika dirinya sempat ditawari untuk bergabung dengan tim nasional Irlandia yang notabene kontestan Euro. Tawaran itu datang di saat yang bersamaan, dengan pendekatan yang dilakukan PSSI untuk menjadi bagian dari Timnas Indonesia.

Sandy Walsh

Photo :
  • Transfermarkt
Dibocorkan Media Eropa, Bangganya Kakek Kevin Diks Karena Cucunya Mau Membela Timnas Indonesia

Tapi, Sandy Walsh mengatakan jika dia tidak memiliki kedekatan emosional dengan Irlandia ketimbang Indonesia yang merupakan tanah kelahiran kakek dan neneknya.

"Di saat yang sama kedua negara (Indonesia dan Irlandia) datang. Sejujurnya, hubungan saya dengan Irlandia setelah liburan ke sana tidak pernah sedekat hubungan saya dengan kakekku dan nenekku, di mana saya menghabiskan banyak waktu," ujar Sandy Walsh dikutip dari kanal Youtube Mills Sport.

Halaman Selanjutnya
img_title