Lebih Banyak Belanja Daripada Pendapatan, APBD 2024 Kota Serang Diketok Senilai Rp1,5 Triliun

Rapat Paripurna APBD 2024 Kota Serang
Sumber :

Banten.viva.co.id –Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2024 Kota Serang sudah ditetapkan sebesar Rp1,5 Triliun. 

Haul Gusdur Ke-15, GUSDURian Serang Gelar Sedekah Jalanan, Sasar Pemulung hingga Tukang Becak

Demikian terungkap saat DPRD Kota Serang menggelar sidang paripurna penyampaian penyempurnan hasil evaluasi Gubernur terkait Raperda APBD TA 2024. 

Dalam sidang paripurna kali ini, dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD dari fraksi Golkar yakni Ratu Ria Maryana.

Daftar Rp 220 Juta untuk Pencalonan Ketum HIPMI Banten, Rifky Hermiansyah: Ini Wujud Komitmen Saya

Sebagaimana diketahui bersama, Raperda tentang APBD TA 2024 telah melalui proses evaluasi Gubernur Banten. 

Hasil evaluasi itu terdiri dari Raperda Kota Serang tentang APBD TA 2024 dan Raperwal tentang penjabaran APBD TA 2024.

Banyak Pelajar di Kota Serang Pakai Narkoba Hingga Obat Keras

Badan Anggaran DPRD dan TAPD Kota Serang telah melakukan pembahasan bersama guna penyempurnaan atas Raperda tentang APBD TA 2024.

Berdasarkan hasil tersebut, Pimpinan DPRD Kota Serang telah menetapkan Keputusan Pimpinan DPRD Nomor : 800/006/KEP. PIM-DPRD/12/2023, tanggal 21 Desember 2023. 

Halaman Selanjutnya
img_title