Bocoran Soal Tes Tertulis Rekrutmen PLD 2023 untuk Referensi Belajar di Rumah

Rekrutmen PLD 2023.
Sumber :
  • Kemendesa PDTT

Banten.viva.co.id – Rekrutmen Pendamping Lokal Desa (PLD) 2023 akan dibuka mulai tanggal 22 November hingga 26 November 2023 oleh Kementrian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT).

Kujungan Andra Soni Bawa Harapan Baru Warga Pasir Tanjung

Pengumuman pendaftaran PLD 2023 ini dibuka mulai tanggal 15 November 2023 sampai 21 November 2023, lalu dilanjutkan dengan pembukaan pendaftaran peserta mulai tanggal 22 November 2023 hingga 26 November 2023.

Dalam proses pendaftaran rekrutmen PLD 2023, bila dinyatakan lolos seleksi administrasi, maka nama Anda akan dinyatakan lolos dalam seleksi administrasi.

Kunjungan ke Tangerang, Ini Catatan Mendes Soal Pembangunan Agrowisata di Desa Sodong

Untuk itu, sambil menunggu pengumuman dari Kemendes PDTT terkait rekrutmen, baiknya simak berikut ini bocoran soal dan jawaban esai tes wawancara PLD 2023.

Berikut bocoran soal dan jawaban esai serta wawancara yang diprediksi bakal keluar saat tes tertulis PLD 2023 dirangkum dari berbagai sumber.

Mendes Minta Pemkab Tangerang Data 200 Desa Untuk Program MBG

1. Apa yang dimaksud Badan Usaha Milik Desa (BUM Des)?

Jawaban: Badan Usaha yang seluruh atau sebagian besar modalnya dimiliki oleh desa melalui penyertaan secara langsung yang berasal dari kekayaan desa yang dipisahkan guna mengelola aset, jasa pelayanan, dan usaha lainnya untuk sebesar-besarnya kesejahteraan masyarakat desa. 2. Pembangunan Desa? Jawaban: Upaya peningkatan kualitas hidup dan kehidupan untuk sebesar-besarnya kesejahteraan masyarakat desa.

Halaman Selanjutnya
img_title