Mengenal Sement Retention atau Puasa Ejakulasi dari Dokter Boyke
Kamis, 11 Juli 2024 - 21:40 WIB

Sumber :
- Viva.co.id
Orang yang melakukan ini dia bisa orgasme berkali-kali tanpa keluar sperma itu hebat, apalagi mereka-mereka yang menginginkan nikmatnya berkali-kali, keluarnya cukup sekali aja.

Dokter Boyke, Ahli Seksolog.
Photo :
- Viva.co.id
Apa sih yang dimaksud dengan Sement Retention atau berhubungan seks tetapi tidak ejakulasi ya? Artinya ditahan ejakulasinya, diretensi itu cairan semennya.
"Nah kita mesti bedakan dulu nih ya mana yang namanya ejakulasi yang bersamaan dengan orgasme biasanya," ujar dokter Boyke, di akun YouTube nya, ditulis Kamis, 10 Juli 2024.