FIFA Putuskan Pertandingan Timnas Indonesia Lawan Bahrain Berlangsung di Jakarta

Timnas Indonesia dan Bahrain.
Sumber :
  • TvOneNews.com

 

"FIFA pun juga sudah meminta pertandingan tetap ada di Indonesia harus di Indonesia," ujar Menpora, Dito Ariotedjo, Senin, 21 Oktober 2024.

Ragnar Oratmangoen, Berebut Bola dengan Bahrain..

Photo :
  • PSSI

Alasan Bahrain menolak menghadapi Skuad Garuda di Indonesia karena khawatir atas keselamatan dan keamanan pemain serta official mereka.

 

Federasi Sepak Bola Bahrain (BFA) dalam keterangan resminya menyebut ada ancaman dari suporter Timnas Indonesia.