STY Harus Pakai Formasi dan Pemain ini, Jika Ingin Lolos dari Grup Neraka Piala Dunia 2026

Ilustrasi Line Up Pemain Timnas Indonesia
Sumber :
  • Potongan Layar

Ridho juga memiliki mental dan kedisiplinan yang bagus sebagai sebagai pemain belakang. Sejauh ini, permainannya serapih gaya berpakaiannya. Berkat poin yang satu ini, Rizky Ridho mengalahkan nama Jordi Amat, versi Starting Elevent, dari akun youtub nya. antinya Ridho akan mengisi bek tengah sebelah kanan.

 

Nah yang akan menjadi leader atau pimpinan di bek tengah adalah Jay Idzes, pemain Serie A Liga Italia itu tak diragukan lahh karir sepakbolanya. Pemain Venezia itu level permainannya jauh di atas rata-rara, ketenangan dan mengantisipasi serangan sangat memukau.

 

Bang Jay sudah bermain tiga kali untuk Timnas Indonesia dan semuanya mulus tanpa gol. Jay Idzes juga membantu Indonesia clean seat saat menang 2-0 atas Filipina.

Calvin Verdonk Resmi Berseragam Timnas Indonesi

Photo :
  • PSSI

Kevin Dick kabarnya akan jadi salah satu tambahan amunisi Timnas Indonesia di putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 nanti. Jika itu benar terjadi, maka bisa mengisi posisi bek kiri. Meski bukan pemain berkaki kidal, Kevin telah memainkan posisi tersebut hampir di semua pertandingan bersama FC Copenhagen musim lalu.

 

Selain mahir dalam bertahan Kevin memiliki mobilitas yang tinggi, dirinya bisa membawa nilai ofensif yang tinggi ke dalam tim jika PSSI.