Deadline 16 Februari, Loker Terbaru di LKPP, Batas Usia Maksimal 40 Tahun

Loker LKPP
Sumber :
  • Ist.

• Melaksanakan pekerjaan sesuai tugas dan tanggung jawab serta berinisiatif memberikan kontribusi lebih di luar tugas dan tanggung jawabnya; 

• Menaati peraturan perundang-undangan dan/atau peraturan kedinasan yang berlaku dengan rasa tanggung jawab, mampu menyimpan dan/ atau memelihara barang-barang milik negara yang dipercayakan kepadanya dengan baik, serta menaati ketentuan jam kerja; dan 

• Mampu bekerja sama dengan rekan kerja, atasan, bawahan baik di dalam maupun di luar unit organisasi serta menghargai dan menerima pendapat orang lain.

C. Ruang Lingkup Pekerjaan 

Ruang lingkup pekerjaan antara lain: 

• Membantu pengumpulan data dan penyusunan dokumentasi data pada pelaksanaan reformasi birokrasi di LKPP; 

• Membantu teknis pelaksanaan monitoring dan evaluasi pelaksanaan Reformasi Birokrasi General dan Reformasi Birokrasi Tematik mulai dari tahap persiapan hingga evaluasi penilaian; 

• Membantu penyusunan naskah dinas seperti surat, laporan, Surat Keputusan, dan Surat Tugas;