Uchiha Sarada dan Kawaki Berduel di Boruto Two Blue Vortex Setelah Bersitegang di Kantor Hokage?
Jumat, 15 Desember 2023 - 08:00 WIB
Sumber :
- Ist
Namun Kawaki berusaha meyakinkan Sarada bahwa dia adalah Otsutsuki yang akan membunuh Otsutsuki, setalah berhasil membunuh Otsutsuki dia sendiri akan melenyapkan diri.
Kawaki juga menegaskan, agar mencapai tujuan tersebut dia akan menempuh cara apapun. Kemudian Kawaki bertanya, apakah Sarada memahami kondisinya?
Pertanyaan Kawaki dibalas dengan perkataan yang menunjukan tekad yang kuat, kata Sarada, sebagai seorang shinobi yang ingin menjadi Hokage, Sarada tidak akan membiarkan Kawaki berbuat seenaknya di Konoha.
Chapter ini ditutup dengan permintaan maaf Boruto kepada Sasuske karena belum berhasil menyelamatkannya dari pohon Shinju, akibat digigit Tsumeaka.