Jelang Lebaran, 60 UMKM Rebut Pasar Internasional-Domestik Melalui Sarinah Store di Bandara Soetta
Selasa, 11 Maret 2025 - 12:30 WIB
Sumber :
- Sherly/viva
"InJourney terus mendorong dan membangkitkan UMKM Indonesia ke mata dunia melalui Sarinah. Sarinah dirancang untuk menjadi hub UMKM dengan fokus 100 persen brand-brand lokal dan menjadi jembatan bagi mereka untuk memperkenalkan produk lokal ke pasar global," ungkapnya.