Link Pendaftaran CPNS 2024 Akses sscasn.bkn.go.id, Ini Alur Pendaftaran dan Cara Membuat Akun

Link Pendaftaran CPNS 2024
Sumber :
  • Kemenpan RB

- Memilih jenis seleksi (CPNS).

- Memilih formasi jabatan sesuai dengan kualifikasi pendidikan dan kebutuhan instansi.

- Mengunggah dokumen-dokumen pendukung seperti ijazah, transkrip nilai, SKCK, dan lainnya.

- Mencetak resume pendaftaran setelah seluruh data diisi dengan benar.

- Mencetak Kartu Pendaftaran sebagai bukti telah menyelesaikan tahap pendaftaran formasi.

3. Seleksi Administrasi

Pada tahap seleksi administrasi, panitia akan melakukan verifikasi terhadap dokumen dan data yang diunggah oleh pelamar. 

Verifikasi ini bertujuan untuk memastikan bahwa data yang diberikan sesuai dengan persyaratan formasi yang dilamar.

- Panitia akan mengumumkan hasil seleksi administrasi setelah melakukan verifikasi.

- Jika terdapat kesalahan data atau kekurangan dokumen, pelamar diberikan kesempatan untuk melakukan sanggahan.