Tagline dan Visi Misi Para Cawalkot Cilegon di Pilkada Cilegon 2024

Cawalkot Cilegon 2024 Saat Paparan Visi Misi di Nasdem
Sumber :
  • Yandi/BantenViva

Ilustrasi Pencoblosan Di TPS

Photo :
  • Viva.co.id

Cawalkot Cilegon 2024 pertama ada Dede Rohana Putra, mantan aktifis mahasiswa ini kemudian menjadi pengusaha. Dia akhirnya terjun ke politik sebagai anggota DPRD Banten periode 2019-2024 dari Partai PAN. Tagline nya Cilegon Berwarna.

 

Cawalkot Cilegon 2024 lainnya ada Isro Mi'raj, politis Partai Golkar. Kini, dia menjabat sebagai Ketua DPRD Cilegon. Isro memiliki tagline Anak Rakyat Untuk Cilegon.

 

Kemudian ada Alawi Mahmud, Ketua DPC PAN Cilegon. Memiliki visi Menuju Cilegon Hebat, Kuat dan Bermartabat.