Ustadz Adi Hidayat; Ini Ciri Iman yang Masih Menempel di Hati Manusia

Ustadz Adi Hidayat mengungkap ciri orang yang diterima taubatnya
Sumber :
  • Screenshot Vidio YouTube

Banten – Berikut adalah ciri iman masih nempel di hati manusia. Iman sendiri merupakan sebuah keyakinan yang dibenarkan dalam hati, diikrarkan dalam lisan, dan diamalkan dengan perilaku.

Kumpulan Contoh Khutbah Jumat yang Bisa Jadikan Referensi di Bulan Maulid Nabi Muhammad SAW

Setiap muslim dianjurkan untuk memiliki iman kepada Allah SWT. Seseorang yang beriman segala urusannya akan dimudahkan serta selalu dijaga-Nya di mana pun berada

Namun bagaimana cara mengetahui apakah iman sampai ke hati tau tidak? Ustadz Adi Hidayat menjekaskan terkait masalah tersebut.

Kisah Nabi Adam AS; Punya Banyak Anak Kembar, Berikut Jumlah dan Namanya

"Ciri orang yang iman nya sampai ke hati itu cara ngeceknya diperdengarkan, disebutkan nama Allah, ada konfirmasi di hatinya ada getaran," ungkap Ustadz Adi Hidayat dalam chanel youtube miliknya yang dikutip Viva Banten, Kamis 15 Desember 2022.

Ustadz Adi Hidayat kembali menjelaskan, dalam sehari Allah SWT memerintahkan disebut namanya 5 kali dalam sehari. Yakni setiap pergantian waktu Aubuh kesiang dzuhur, ke sore asar ke maghrib ke Isya.

Kisah Nabi Adam AS; Khalifah Pertama di Muka Bumi

"Diperintahkan, diperdengarkan pada semua manusia yang masih punya telinga didengarkan adzan. Karena itu lafadz pertama saat adzan dikumandangkan kalimatnya Allahu akbar Allahu akbar," jelasnya.

"Pernah nggak merasakan begini Allahu akbar Allahu akbar begitu mendengar kalimat itu ada getaran di hati kita sudah ada?," tambahnya.

Halaman Selanjutnya
img_title